Negara Pengunjung TTB


Tangan Tak Bernyawa

Rabu, 22 Mei 2013

Home » » Waktu

Waktu





Waktu itu?
Bagaikan raksasa yang siap mencakar
Mencabit-cabit tubuh tanpa perasaan
Menginjak-injak tanpa belas kasihan
Memakan bagi singa kelaparan
Waktu itu?
Tak akan membiarkan mu bersantai
Tak akan membiarkan mu tidur dengan nyenyak
Tak akan membiarkan mu istirahat walau sebentar
Karena waktu tak punya mulut untuk bicara
Tak punya tangan untuk memegang
Tak punya kendali untuk berhenti
Tak punya klakson untuk memberitahu
Hingga manusialah yang mengerti akan waktu
Untuk menggunakannya dengan sebaik mungkin


jangan lupa like and Share ya? :

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih atas kunjungannya semoga bermanfaat dan membuat anda merasa senang untuk terus mengunjungi puisiartikehidupan.blogspot.com. Jangan lupa komentarnya sob. Terima kasih.